Tau Gak Sih, Ini 23 Khasiat Madu Bagi Kesehatan Dan Kecantikan
garpuhnet - Madu adalah cairan alamiah yang banyak mengandung zat gula yang di hasilkan oleh lebah atau genus apis yang dihasilkan dari sari bunga dan rasanya pun manis.
Dan konon katanya madu juga adalah salah satu hasil hutan non kayu dan madu juga mengandung banyak manfaat untuk kesehatan, dan kecantikan.
Rasa manis dari madu dihasilkan dari unsur monosakarida fruktosa dan glukosa.
Madu sendiri sangat banyak mengandung manfaat untuk tubuh dari mulai mencegah kangker,menurunkan tekanan darah, mengangkat sel kulit mati dan sampai memiliki manfaat untuk ibu hamil.
Sebelum kita ke manfaat madu untuk kesehatan, yuk kita ulik dulu beberapa kandungan madu ya sob.
Kandungan Nutrisi
Dilansir dari wikipedia.org, kandungan senyawa yang terdapat pada madu yaitu, Fruktosa,Glukosa,Maltosa,Sukrosa,Air,Gula,Abu, lain lain Khasiat Madu Untuk Kesehatan Banyak sekali manfaat madu murni untuk kesehatan tubuh kita, meskipun madu ini jarang di konsumsi orang-orang tetapi sobat perlu ketahui manfaat madu berikut ini.
Inilah Manfaat Madu Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Baik Untuk Kesehatan Jantung
Kandungan antioksidan yang ada pada madu juga bisa membuat arteri pada jantung membesar karena itu aliran darah ke jantung meningkat. Sumber Nutrisi Lengkap Dengan mengonsumsi madu herbal tiap hari merupakan cara untuk memenuhi kebutuhan nutrisi kita.
Meningkatkan Stamina
Kandungan nutrisi yang luar biasa pada madu lebah dipercaya bisa meningkatkan stamina. Meningkatkan Metabolisme Tubuh Masih tentang nutrisi yang terdapat pada madu ini bisa meningkatkan metabolisme tumbuh kita.
Menurunkan Tekanan Darah
Antioksidan pada madu dipercaya oleh para ahli dapat menurunkan tekanan darah. Suatu penelitian yang dilakukan para ahli kepada seekor tikus yang di beri madu dan ternyata tikus itu mengalami penurunan tekanan darah.
Baik Untuk Meningkatkan Daya Ingat
Mohon maaf sebelumnya , bagi sobat yang merasa kesusahan untuk mengingat, ternyata sobat mengalami suatu gangguan yang bernama short term memory, meskipun begitu sobat jangan minder karena hal itu bisa diperbaiki dengan sobat tiap hari mengonsumsi madu alam, mengapa demikian ? Karena madu ini bisa meningkatkan daya ingat yang mana tujuan nya adalah untuk persiapan dihari tua agar daya ingat kita tidak menurun.
Mencegah kangker
Satu lagi kita membahas kandungan antioksidan pada madu asli, menurut para ahli antioksidan pada madu bisa mencegah kangker di kemudian hari. Selain yang di atas berikut beberapa manfaat madu bagi kulit,bibir,rambut dan ibu hamil.
- Mengangkat sel kulit mati
- Menghilangkan komedo
- Mengecilkan pori-pori
- Mencegah penuaan dini
- Menyamarkan flek hitam
- Melembabkan bibir
- Menguatkan akar rambut
- Memerahkan bibir
- Melonggarkan tenggorokan
- Mencegah asam lambung naik
- Mengurangi keluhan mual
- Mengobati iritasi lambung
- Menjaga kesehatan ibu hamil dan janin.
- Membantu meningkatkan kualitas tidur.
Nah di atas adalah beberapa khasiat madu untuk tubuh,kulit,bibir,ibu hamil dan organ tubuh.
Dari pernyataan di atas dapat kita simpulkan bahwa madu juga sangat penting bagi tubuh karena itu kita harus menjaga dan melestarikan nya agar kita tetap sehat dan dapat merasakan manfaat dari madu itu.
Akhir kata saya ucapkan mohon maaf sebesar-besarnya. Terima kasih dan semoga bermanfaat : )